Senin, 05 Maret 2012

Beranda » » » Blogger Indonesia Cinta Batik Indonesia

Blogger Indonesia Cinta Batik Indonesia

Asal Mula Batik 

Kata "batik" berasal dari bahasa Jawa, yang merupakan penggabungan dari "amba" yang berarti "menulis", dan "titik" yang berarti "titik".


Batik di Indonesia, mulai dikenal sejak abad XVII, ditulis dan dilukis di daun lontar. Saat itu motif batik kebanyakan masih berupa binatang ataupun tumbuhan. Namun seiring berkembangnya jaman, corak lukis dari batik sudah merambah ke motif abstrak berupa awan, relief candi, wayang, dan lainnya.


Corak batik di Indonesia sangat banyak, sesuai filosofi dan budaya masing-masing daerah di Indonesia yang sangat kaya, sehingga terciptalah beragam corak dan jenis batik sesuai ciri khas masing-masing.






Sebagai Blogger

Sebagai blogger tentunya seperti saya mencintai batik tentunyakan warga indonesia, ini ungkapan dukungan berupa menulis di blog yang digagas oleh Rezky Nabil untuk mengasah kemampuan blog saya dan kawan-kata di pencarian 

Pasti batik udah dipakai oleh orang dalam kehidupan sehari -hari maupun dalam acara resmi seperti penikahan, sunatan, Dll. Pastinya sebagai wrga indonesia


Jenis Batik


  • Batik Tulis
  • Kain dihias sesuai corak atau tekstur tertentu menggunakan tangan. Kurang lebih memakan 2-3 bulan.
  • Batik Cap
  • Jenis batik seperti ini dibuat dengan menggunakan cap yang sudah sesuai dengan coraknya.
  • Batik Lukis
  • Pembuatan batik langsung melukis pada kain putih.


Postingan ini merupakan inspirasi dari kawan Diskusi Blogger Pemula yang menyelenggarakan kontes ini untuk latihan SEO 

Source: